Siswarman Terpilih Secara Aklamasi Sebagai Ketua Koperasi Merah Putih Desa Blangbengkik

CANDRI KARDI, SE

- Redaksi

Jumat, 30 Mei 2025 - 22:11 WIB

5018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pemerintah Desa Kampung Blang Bengkik,Kecamatan Blangpegayon,Kabupaten Gayo Lues.Melaksanakan Musyawarah Kampung Khusus ( Muskamsus) Dalam rangka pembentukan Koprasi Merah Putih Syari’ah Kamis ( 29/05/2025).

Kegiatan ini berlangsung tertif dengan mengedepankan Azas Musyawarah mupakat sebagai tindak lanjud dari Intruksi Presiden Nomor 9 tahun 2025 serta peraturan Mentri Koprasi Nomor 1 tahun 2025 tentang pembentukan Koprasi Merah Putih.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Musyawarah Kampung Khusus ini dihadiri Oleh Pengulu Blangbengkik, Camat Blangpegayon mewakili,Pendamping Desa ,Babinkamtibmas,Babinsa,Prangakat Desa Kampung Blangbengkik,BPK,Tokoh Masyarakat,Tokoh Agama,Tokoh Pemuda dan masyarakat Kampung Blangbengkik.

Kegiatan di awali dengan Manyayikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya,
Serta pemaparan tujuan pembentukan Koprasi Merah Putih yang diharapakan dapat menjadi Urat nadi Perekonomian di Desa dan mampu berkontribusi dalam menunjang Kesejahteraan Masyarakat Desa khususnya,

Dalam lanjutan acara tim Formatur Memberikan Ruang kepada peserta Musyawarah untuk memilih Pengurus Koprasi Merah Putih Syari’ah dan kemudian di ajukan beberapa Nama Calon Pengurus dari peserta rapat, kemudian nama-nama tersebut di Pilih Secara Aklamasi menjadi Pengurus Koprasi Merah Putih Syari’ah.
Adapun susunan Nama-nama pengurus yang disepakati sebagai berikut :

1.Ketua : Siswarman
2. Wakil Ketua 1.Bidang Usaha : Zulkifli
3. Wakil ketua 2 Bidang Anggota : Hendri. ST.
4. Sekertaris : Mufaudil Taqwa
5. Bendahara : Sari Bahagia.Sp.

Kemudian Pengulu Kampung Blangbengkik Rusdiman menambahkan, Semoga Pengurus Koprasi Merah Putih Syari’ah yang terpilih Dapat mengemban tugas dan tanggung jawab dengan Amanah serta Transparan dalam Pengelolaan, karena Koprasi ini milik Masyarakat Kampung Blangbengkik.

“Untuk saya selaku Pimpinan Di Desa Blangbengkik berharap kepada Masarakat untuk bisa berperan aktif sebagai anggota Koprasi karena jika tidak terdaftar menjadi ke Anggotaan tentu tidak akan bisa memanfaatkan keberadaan Koprasi ini,” Tutupnya. [CANDRY KARDY]

Berita Terkait

Bersama Polri dan Forkopimda: Ayo Tanam Jagung, Wujudkan Ketahanan Pangan Gayo Lues!
Laporan Narkoba di Gayo Lues Dijamin Aman dan Langsung Ditindak!
Terobosan Kepemimpinan: IPTU Bambang Pelis, Nahkoda Pemberantasan Narkoba Terbaik di Bumi Serambi Mekkah
Polres Gayo Lues Apresiasi Peran SWI dalam Mendorong Kamtibmas Lewat Pemberitaan Positif
Jelang Hari Bhayangkara ke-79, Kapolres Gayo Lues Resmikan Kenaikan Pangkat 27 Personel Polri
Kapolres Gayo Lues AKBP Hyrowo Bangun Fasilitas Air Bersih di Masjid Kampung Gunyak Sambut Hari Bhayangkara ke-79
AKBP Hyrowo Pimpin Penyerahan Infak Personel untuk Bedah Rumah di Tripe Jaya pada Hari Bhayangkara ke-79
Polres Gayo Lues Rayakan Bhayangkara ke-79 dengan Aksi Kemanusiaan, Puluhan Kantong Darah Terkumpul

Berita Terkait

Kamis, 10 Juli 2025 - 00:53 WIB

Program Koperasi Desa Merah Putih Diperluas, DPR Minta Pengawasan Anggaran Dilakukan Secara Transparan

Senin, 7 Juli 2025 - 19:22 WIB

Surat Panglima dan Persetujuan BUMN Jadi Bukti Resmi Kembalinya Letjen Novi Helmy ke TNI

Jumat, 4 Juli 2025 - 17:55 WIB

Budi Arie Jadi Sasaran Fitnah Karena Ketegasannya Memerangi Situs Judol Semasa Menkominfo

Rabu, 2 Juli 2025 - 17:08 WIB

Lalu Lintas Kondusif Saat Bhayangkara 79 Jadi Bukti Keberhasilan Polri Lewat Korlantas dan Polantas

Senin, 30 Juni 2025 - 14:24 WIB

Integritas Polri Terancam Bila Fungsi Kepolisian Diseret ke Ranah Politik dan Ekonomi Pemerintah

Minggu, 29 Juni 2025 - 18:52 WIB

Dirgahayu ke-79 Polri, Dr. Nasir Djamil Minta Institusi Kepolisian Jadi Simbol Keadilan yang Netral dan Bersih

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:24 WIB

Dapat Penghargaan sebagai Tokoh Penggerak Koperasi Desa, Budi Arie Dinilai Konsisten dan Tidak Pernah Absen dari Tugas Rakyat

Rabu, 25 Juni 2025 - 17:28 WIB

Muhammadiyah Yakin Program Makan Bergizi Gratis Akan Jadi Pilar Penting Menuju Indonesia Emas

Berita Terbaru